• Berkomunikasi koresponden surat-menyurat dengan menggunakan e-mail
• Memperoleh informasi dengan menerusi World Wide Web(WWW)
• Memindah file dengan menerusi File Transfer Protocol (FTP)
• Video streaming yaitu dengan fasilitas ini kita dapat nonton file video, radio online dan sebagainya di komputer
• Akses dan control komputer jarak jauh (remote login) menerusi Telnet
• Berkomunikasi online/langsung seperti sms di handphone hanya di sini bedanya kita dapat bercakap langsung dengan beberapa orang sekaligus dengan menggunakan Internet Relay Chat (IRC)
• Kemudian terdapat chating lain yang baru yang memungkinkan kita chatting dengan langsung dapat melihat gambar orang yang sedang chat juga ( technologi video streaming ) yaitu dapat kita gunakan MSN ( yahoo messenger / hotmail messenger )
• Kelompok yang menggunakan Newsgroup sebagai wadah pemberitaan
• Mengadakan forum elektronik, sebuah forum yang dapat di baca umum dan dapat kita komentari
• Untuk perusahaan dapat dipergunakan untuk central transaction controller, seperti ATM, credit card dan sebagainya langsung connect ke server perusahaan tersebut dengan bantuan jalur internet
• Dan technology yang terbaru adalah VOIP yaitu dapat bertelepon dengan kemana saja dengan bantuan jalur internet [ sehingga telepon pun menjadi lebih murah ]
• Oleh sebab itu internet sangat – sangat berguna di masa sekarang dan yang akan datang. Seperti yang telah di ramalkan oleh Bpk Microsoft kita Mr Bill Gates bahwa suatu saat setiap rumah akan memiliki komputer seminim-minimnya 1 dan akan saling terhubung melalui jaringan internet. Jika Anda tergolong orang yang masih awam mengenai komputer maka Anda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar